Berita Finansial
Rekap Kasus Jiwasraya: Skandal Keuangan yang Bikin Negara Boncos Rp16 Triliun!
Kasus Jiwasraya tuh ibarat plot twist—nggak ada angin, nggak ada hujan, tiba-tiba BOOM! Salah satu perusahaan asuransi tertua di Indonesia, yang udah eksis dari zaman kolonial, malah kepergok punya masalah finansial segede gunung. Gagal bayar? ✅ Skandal investasi? ✅ Restrukturisasi besar-besaran? ✅ Dulu Jiwasraya dikenal sebagai pemain besar di dunia
Dipublikasikan 11 Feb 2025152 viewsRobert Kiyosaki: Ramalan Saya Benar! Bakal Ada Depresi Besar-besaran di 2025
Lewat akun X pribadinya, penulis buku Rich Dad Poor Dad, Robert Kiyosaki membuat cuitan panjang seputar ramalan yang dibuatnya tahun 2014. Kiyosaki mengingatkan netizen bahwa akan ada kehancuran besar di pasar saham, dan dia pun mengatakan bahwa ramalan itu menjadi kenyataan di 2025!😱 “Ramalan RIch Dad: Di 2014, saya mempublikasikan
Dipublikasikan 10 Feb 2025144 viewsPeserta BPJS Kesehatan Bisa Fleksibel Cicil Tunggakan Iuran: Mulai Dari Rp 35 Ribu Aja!
Cicilan BPJS kini makin gampang dan fleksibel!🎉 BPJS Kesehatan baru aja ngeluncurin New Rehab 2.0, program terbaru yang bisa jadi cara bayar tunggakan BPJS dengan cara yang lebih ringan dan nggak bikin kantong jebol. Kalau sebelumnya kamu harus bayar lunas dulu buat aktifin lagi kepesertaan BPJS yang sempat nonaktif, sekarang
Dipublikasikan 07 Feb 2025152 viewsKenalan sama Tuwaga: Semua #PastiKetemu Informasi dan Produk Finansial Terbaik Kamu!
Pengen belajar finansial tapi bingung mulai dari mana? Tenang, kamu sudah berada di tempat yang tepat ✨ Tuwaga hadir sebagai platform yang memungkinkan kamu mengakses informasi seputar manajemen keuangan dan pengelolaan risikonya dengan bijak. Seperti cara menabung, memanfaatkan kartu kredit, mengatur anggaran, update promo seru, sampai berita finansial yang lagi
Dipublikasikan 06 Feb 2025154 viewsBBM Langka? SPBU Shell Banyak yang Kosong, Kok Bisa?
Belakangan ini, BBM langka jadi masalah yang bikin pengendara pusing!😩 Banyak yang niat isi bensin di SPBU Shell, tapi malah zonk karena stok BBM habis. Beberapa SPBU bahkan terpaksa berhenti beroperasi sementara, bikin banyak orang kebingungan dan harus cari pom bensin lain. Kok bisa sampai begini? Apa penyebab BBM langka
Dipublikasikan 05 Feb 2025290 views
Ikuti Sosial Media Tuwaga
Info terbaru tentang finansial dan Tuwaga